Langsung ke konten utama

MEMORY

Pengertian Memori komputer

Memori merupakan bagian dari komputer yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan informasi yang harus diatur dan dijaga sebaik-baiknya. Memori biasanya disebut juga dengan istilah : computer storage, computer memory atau memory, merupakan piranti komputer yang digunakan sebagai media penyimpan data dan informasi saat menggunakan komputer. Memory merupakan bagian yang penting dalam komputer modern dan letaknya di dalam CPU (Central Processing Unit). Sebagian besar komputer memiliki hirarki memori yang terdiri atas tiga level, yaitu:
physical Register di CPU, berada di level teratas. Informasi yang berada di register dapat diakses dalam satu clock cycle CPU.
Primary Memory (executable memory), berada di level tengah. Contohnya, RAM. Primary Memory diukur dengan satu byte dalam satu waktu, secara relatif dapat diakses dengan cepat, dan bersifat volatile (informasi bisa hilang ketika komputer dimatikan). CPU mengakses memori ini dengan instruksi single load dan store dalam beberapa clock cycle.
Secondary Memory, berada di level bawah. Contohnya, disk atau tape. Secondary Memory diukur sebagai kumpulan dari bytes (block of bytes), waktu aksesnya lambat, dan bersifat non-volatile (informasi tetap tersimpan ketika komputer dimatikan). Memori ini diterapkan di storage device, jadi akses meliputi aksi oleh driver dan device.

Jenis-Jenis Memori Komputer Secara Umum


1.RAM


Ram komputer pada motherboard
RAM merupakan singkatan dari Random Access Memory yang berfungsi untuk menyimpan data atau instruksi sementara.
Setiap perintah yang di berikan user pada komputer terlebih dahulu akan di masukkan ke mmori RAM, kemudian processor yang berperan sebagai inti akan mengeksekusi satu persatu secara random semua data yang tersimpan di dalam RAM.
Karena sifat penyimpanannya yang sementara, maka ketika anda mematikan komputer, semua data yang tersimpan di RAM akan hilang, sebab itu penting untuk menyimpan pekerjaan yang tengah anda buat ke penyimpanan permanen seperti hardisk sebelum komputer di restart atau di matikan.

2.ROM


Chip memori ROM
ROM adalah singkatan dari Read Only Memory yang dapat bekerja ketika komputer dalam keadaan mati ataupun hidup. Isi dari ROM secara default sudah di sediakan dari pabrik pembuat komputer dan tidak bisa di rubah.
Agar komputer berfungsi normal memori ini harus selalu bekerja. ROM berbentuk sebuah sirkuit yang di tanamkan di dalam motherboard. Memori ini menyimpan beberapa program penting untuk menjalankan komputer.

3.Cache


Ilustrasi memori cache
Cache merupakan memori yang berfungsi seperti RAM, bekerja lebih responsif. Pada umumnya cache di tempatkan di dalam cpu yang digunakan untuk menyimpan instruksi sebelum di berikan ke memori utama. Adanya cache akan mempermudah komputer menemukan informasi mengenai penyimpanan yang lebih besar sehingga ekstraksi data bisa berjalan lebih cepat.

4.USB Flashdisk


Memori flashdisk/usb
Flashdisk atau sering juga disebut usb merupakan memori eksternal yang bersifat portable. Fungsinya sama dengan hardisk yaitu sebagai tempat menyimpan data secara permanen.
Pengguna komputer banyak memanfaatkan flashdisk untuk menyimpan berbagai data, karena bentuk fisiknya yang kecil, memori yang satu ini seringkali dibawa pengguna kemana-mana.

5.Hardisk


Hardisk internal memori
Hardisk adalah salah satu perangkat keras komputer yang di gunakan untuk menyimpan data secara permananen. Hardisk pada umumnya memilki ukuran lebih besar dari flashdisk. Memori ini ada yang bersifat eksternal hardisk dan internal hardisk.
Karena fungsi penyimpanannya yang permanent, hardisk memiliki kapasitas besar seperti, hardisk dengan kapasitas 80 GB, 160 GB, 250 GB, 500 GB dan bahkan hingga ke ukuran 1 TB dan seterusnya.
Itulah beberapa jenis-jenis memori komputer secara umum semoga bermanfaat. Silahkan tambahkan komentar jika ingin menambahkan masukan atau pertanyaan seputar jenis-jenis memori komputer.

http://www.perangkatkeras.net/jenis-jenis-memori-komputer-secara-umum/http://www.perangkatkeras.net/jenis-jenis-memori-komputer-secara-umum/

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Cepat Mengatasi Data upload/download di Handphone Smartfren Yang Tidak Mau Keluar / Tidak Nampak

Selamat Datang di Blogger http://aurateknologi.blogspot.co.id oke langsung saja kita menuju ke pembahasan....!!! :) 1. Langkah  Awal yaitu : menyiapkan hp smartfren , yaiyalah masak nyiapin kompor !!! :) :) :3 2.Yaitu Restart / Matikan handphone dahulu dan masuk ke Menu   3.Buka data selular , kemudian masuk ke pengaturan smartfren  ,  4.masuk ke setelan sim  5.matikan salah satu sim , di anjurkan dari sim gsm lalu ke cdma 6.jika belum bisa restart kembali ulang i langkah tersebut. jika sudah bisa selamat menikmati :) :) 7.selesai Sekian tips dari saya semoga bermanfaat dan dapat di sebar luaskan.!!!!!!! :) :) :) Terus kunjungi blog akan ada tips tips yang baru dan lebih bermanfaat .    http://aurateknologi.blogspot.co.id jika ada yang ditanyakan silahkan komentar/ke gmail saya ryantirta894@gmail.com 

IMPLEMENTASI BASIS DATA

INPUTAN SEDERHANA MYSQL/SQL  CREATE DATABASE AKADEMIK; CREATE TABLE MAHASISWA (nimchar(10), nama varchar(50),alamat varchar(150), Agama varchar(50)); CREATE TABLE DOSEN (nipchar(10), nama varchar(50),alamat varchar(150), Agama varchar(50)); CREATE TABLE MATAKULIAH (kodechar(10), nama varchar(50),sksint(11)); CREATE TABLE KRS (nimchar(10), kode char(10),nip char(10),utsint(11),uasint(10) , akhir float, huruf char (10), bobo tint(50));
IMPLEMENTASI BASISDATA Contoh Pembuatan / inputan dalam bentuk mysql  CREATE DATABASE AKADEMIK; CREATE TABLE mahasiswa (nimchar(10), nama varchar(50),alamat varchar(150), Agama varchar(50)); CREATE TABLE dosen (nip char(10), nama varchar(50),alamat varchar(150), Agama varchar(50)); CREATE TABLE matakuliah (kodechar(10), nama varchar(50),sksint (11)); CREATE TABLE krs (nimchar(10), kode char(10),nip char(10), //inputan                    Ø   Mahasiswa INSERT INTO mahasiswa (nim,nama,alamat,agama)VALUES(‘1701’,’niko’,’jl.almahera’,’islam’); INSERT INTO mahasiswa (nim,nama,alamat,agama)VALUES(‘1702’,’miko’,’jl.melati’,’kristen’); INSERT INTO mahasiswa (nim,nama,alamat,agama)VALUES(‘1703’,’siko’,’jl.mawar’,’islam’);          Ø   Dosen INSERT INTO dosen (nip,nama,alamat,agama)VALUES(‘B001’,’sisi’,’SURABAYA’,’islam’); INSERT INTO dosen (nip,nama,alamat,agama)VAL...